Rabu, 12 Maret 2008

Jaringan Komputer

Pengantar Pengaturan Dasar IOS Cisco
Sebuah Cisco router, seperti layaknya PC yang ber Operating System(OS), tidak bisa beroperasi tanpa Cisco Internetworking Operating System(IOS). Untuk pemahaman dalam pengaturan IOS Cisco, penulis mencoba untuk mengsistimasikan bahan ini dalam tiga topik dasar : Jenis Memory pada Standard Cisco Router, Prosedur dan Konfigurasi Boot , dan Pengaturan Image IOS & Config File.
Pengantar Cisco Router
Router bisa berupa sebuah device yang dirancang khusus untuk berfungsi sebagai router (dedicated router), atau bisa juga berupa sebuah PC yang difungsikan sebagai router. Dalam tulisan ini, saya hanya akan menulis tentang Cisco Router, yaitu sebuah dedicated router yang dibuat oleh Vendor bernama Cisco (http://www.cisco.com). Oleh karena itu, setiap kata Router dalam tulisan berikutnya akan diartikan sebagai Cisco Router.
Pengantar Pengaturan Dasar IOS Cisco
Sebuah Cisco router, seperti layaknya PC yang ber Operating System(OS), tidak bisa beroperasi tanpa Cisco Internetworking Operating System(IOS). Untuk pemahaman dalam pengaturan IOS Cisco, penulis mencoba untuk mengsistimasikan bahan ini dalam tiga topik dasar : Jenis Memory pada Standard Cisco Router, Prosedur dan Konfigurasi Boot , dan Pengaturan Image IOS & Config File.